Friday, March 18, 2016

Gandeng Arbani, Tak Membuat Prilly Menjauhi Aliando Syarief

Prilly Latuconsina Tetap Memihak Pada Aliando Syarief

Gandeng Arbani, Tak Membuat Prilly Menjauhi Aliando Syarief - Disatukan dalam judul sinetron yang sama dan dikenal publik sebagai pasangan fenomenal paling romantis sepanjang tahun 2014-2015 rupanya membuat Aliando Syarief dan Prilly Latuconsina tak pernah kesulitan untuk membangun chemistry. Walaupun sinetron mereka sudah berakhir dan kini keduanya telah konsen pada karier masing-masing namun kuatnya chemistry mereka berdua masih tetap sama, hal tersebut terbukti saat keduanya dipercaya untuk mengisi malam penghargaan IBOMA 2016 (Indonesia Box Office Movie).

Gandeng Arbani, Tak Membuat Prilly Menjauhi Aliando
Aliando Dan Prilly
Dengan diringi langsung oleh not-not piano yang dimainkan oleh Aliando Syarief, Prilly tampak anggun dengan balutan dress putihnya muncul dengan menggandeng Arbani Yazis. Pemandangan yang mengejutkan dan sekaligus tak seperti biasanya tampak dilayar kaca. Sempat membuat para fans tercengang dengan kejutan yang disiapkan oleh SCTV namun ketiga bintang ini membawakan drama dan soundtrack film Air Mata Surga dengan sangat bagus.

Prilly Latuconsina yang dipasangakn dengan Arbani selama berduet dengan Aliando Syarief ini tetap tak pernah lepas pandangan dari lawan mainnya di sinetron GGS dulu. Tangan boleh bergandengan dengan Arbani namun tatapan mata tetap tertuju pada Aliando Syarief. Penampilan mereka malam itu memang benar-benar menakjubkan sehingga mampu menghipnotis semua tamu undangan yang datang.

Gandeng Arbani, Tak Membuat Prilly Menjauhi Aliando Syarief
Aliando Dan Prilly At IBOMA

Gandeng Arbani, Tak Membuat Prilly Menjauhi Aliando Syarief
Aliando Dan Prilly At IBOMA
Tantangan baru untuk Aliando dan Prilly untuk menyanyikan lagu galau dengan menghadirkan orang ketiga rupanya berhasil mereka bawakan dengan sangat bagus terlebih lagi mereka bertiga memang berteman akrab jadi untuk memerankan drama diatas panggung tidak begitu canggung.

Artikel Terkait

Gandeng Arbani, Tak Membuat Prilly Menjauhi Aliando Syarief
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email